Lengkuas
Nama Ilmiah : Alpania Galangal
Nama Daerah : Langkueh (Minang), Lengkueus (Gayo), Lengkueueh (Gayo), Halawas (Batak), Laos (Jawa), Laja (Sunda), Langkuas (Banjar), Dam Aliku (Bugis).
Nama Asing : Grote Galangal (Belanda), Galangal De I Inde (Perancis), Groser Galgant (Jerman), Greater Galangal, Java Galanga (Inggris), Khulanyan (Arab), Kong Deng (Kamboja), Langkuas (Filipina), Padagoji (Burma), Kulanyan (Urdu India).
Nama Ilmiah : Alpania Galangal
Nama Daerah : Langkueh (Minang), Lengkueus (Gayo), Lengkueueh (Gayo), Halawas (Batak), Laos (Jawa), Laja (Sunda), Langkuas (Banjar), Dam Aliku (Bugis).
Nama Asing : Grote Galangal (Belanda), Galangal De I Inde (Perancis), Groser Galgant (Jerman), Greater Galangal, Java Galanga (Inggris), Khulanyan (Arab), Kong Deng (Kamboja), Langkuas (Filipina), Padagoji (Burma), Kulanyan (Urdu India).
Ciri fisik
Tanaman semak berumur tahunan ini memilki tinggi hingga 1,5-2,5 m. batang lengkuas berupa batang semu yang terdiri dari helain daun. Ada dua jenis lengkuas yang ditemukan dijawa, yakni yanga berkulit rimpang merah dan yang berkulit rimpang putih. Jenis yang berkulit merah umumnya memiliki serat lebih kasar. Daunnya berbentuk bulat bulat panjang dengan ujung meruncing. Permukaan atas daun hijau mengialp, sedangkan permukaan bawah pucat. Selain itu, terlihat garis putih agak keras pada tepi daun. Bunga lengkuas berwarna putih kehijauan. Lembaran lidah bunga berwarna putiih bergaris merah dan dengan ujung bercuping dua.
Tempat tumbuh
Lengkuas ditemukan menyebar diseluruh dunia. Untuk tempat tumbuhnya, lengkuas menyukai tanah gembur, sinar matahari banyak, serta sedikit lembab, tetapi tidak tergenang air. Kondisi tanah yang disukai yang berupa tanah liat berpasir. Banyak mengandung humus, serta beraerasi dan drainase yang baik. Umumnya tanaman ini tumbuh di dataran rendah hingga ketinggian 1.200 m dpl.
Lengkuas ditemukan menyebar diseluruh dunia. Untuk tempat tumbuhnya, lengkuas menyukai tanah gembur, sinar matahari banyak, serta sedikit lembab, tetapi tidak tergenang air. Kondisi tanah yang disukai yang berupa tanah liat berpasir. Banyak mengandung humus, serta beraerasi dan drainase yang baik. Umumnya tanaman ini tumbuh di dataran rendah hingga ketinggian 1.200 m dpl.
Perbanyakan
Perbanyakan tanaman lengkuas dapat dilakukan menanam potongan rimpang yang sudah memiliki mata tunas. Selain itu, perbanyakan dapat pula dengan memisahkan sebagian rumpun anakan.
Perbanyakan tanaman lengkuas dapat dilakukan menanam potongan rimpang yang sudah memiliki mata tunas. Selain itu, perbanyakan dapat pula dengan memisahkan sebagian rumpun anakan.
Kandungan zat kimia
Rimpang lengkuas mengandung minyak asiri berwarna kuning kehijauan. Minyak asiri tersebut terdapat methyl cinamate 48%, cineol 20-30%, kamfer, alpinen, galangin, eugenol (yang membuat pedas). Selain itu, rimpang lengkuas mengandung sesquiterpane, camphor, galangol, cadinine, hydrates, hexahydrocadalene, dan Kristal kuning.
Rimpang lengkuas mengandung minyak asiri berwarna kuning kehijauan. Minyak asiri tersebut terdapat methyl cinamate 48%, cineol 20-30%, kamfer, alpinen, galangin, eugenol (yang membuat pedas). Selain itu, rimpang lengkuas mengandung sesquiterpane, camphor, galangol, cadinine, hydrates, hexahydrocadalene, dan Kristal kuning.
Manfaat Lengkuas Bagi Pengobatan
Berikut beberapa manfaat lengkuas dalam pengobatan penyakit.
Aneka penyakit kulit, seperti kudis, koreng, borok
Rimpang lengkuas dan bawang putih ditumbuk halus hingga menjadi bubur (pasta). Jumlah perbandingan 1:4. Selanjutnya, pasta tersebut ditempatkan dibagian tubuh yang sakit. Untuk kurap menahun, pasta ditambahkan sedikit cuka. Sementara itu, ramuan berupa rimpang segar yang di cacah sampai timbul seratnya diberi sedikit cuka dapat digosokkan pada panu dan kulit.
Rimpang lengkuas dan bawang putih ditumbuk halus hingga menjadi bubur (pasta). Jumlah perbandingan 1:4. Selanjutnya, pasta tersebut ditempatkan dibagian tubuh yang sakit. Untuk kurap menahun, pasta ditambahkan sedikit cuka. Sementara itu, ramuan berupa rimpang segar yang di cacah sampai timbul seratnya diberi sedikit cuka dapat digosokkan pada panu dan kulit.
Obat tetes telinga
Cuci bersih rimpang muda lengkuas. Selanjutnya, tumbuk rimpang tersebut hingga halus. Peras hasil tumbukan rimpang hingga diperoleh airnya. Gunakan air perasan tersebut sebagai obat telinga.
Cuci bersih rimpang muda lengkuas. Selanjutnya, tumbuk rimpang tersebut hingga halus. Peras hasil tumbukan rimpang hingga diperoleh airnya. Gunakan air perasan tersebut sebagai obat telinga.
Obat gosok, pelancar kemih dan obat pengaut empedu
Rimpang lengkuas diiris-iris, lalu direndam dalam alcohol. Irisan lengkuas kemudian digosokkan pada perut.Rematik
Rimpang lengkuas dicuci hingga bersih, lalu direbus. Gunakan air rebusan yang masih hangat tersebut untuk mandi.
Rimpang lengkuas diiris-iris, lalu direndam dalam alcohol. Irisan lengkuas kemudian digosokkan pada perut.Rematik
Rimpang lengkuas dicuci hingga bersih, lalu direbus. Gunakan air rebusan yang masih hangat tersebut untuk mandi.
Penyakit lain
Rimpang lengkuas yang dijadikan bumbu dapur di campur dalam masakan sehari –hari juga dipercaya dapat menguatkan lambung dan isi perut, memperbaiki pencernaan , mengeluarkan lender di saluran pencernaan , menyembuhkan sakit kepala dan nyeri dada, serta menambahkan nafsu makan.
Demikian artikel tentang Manfaat Lengkuas Bagi Pengobatan. Semoga bermanfaat bagi kalian semua.
Rimpang lengkuas yang dijadikan bumbu dapur di campur dalam masakan sehari –hari juga dipercaya dapat menguatkan lambung dan isi perut, memperbaiki pencernaan , mengeluarkan lender di saluran pencernaan , menyembuhkan sakit kepala dan nyeri dada, serta menambahkan nafsu makan.
Demikian artikel tentang Manfaat Lengkuas Bagi Pengobatan. Semoga bermanfaat bagi kalian semua.
0 comments:
Post a Comment